Archives

  • Sigap Hadapi Tantangan, Tangguh Kawal Pemulihan
    Vol. 6 No. 2S (2022)

    Jurnal Pajak Indonesia Volume 6 Nomor 2S Tahun 2022, merupakan edisi spesial (special issue) sebagai rangkaian acara call for paper dalam rangka memperingati Hari Oeang yang ke-76 dengan tema "Sigap Hadapi Tantangan, Tangguh Kawal Pemulihan".

  • Artikel Ilmiah tentang Perpajakan

    Kebijakan Perpajakan era Omnibus Law dan Implementasinya - II
    Vol. 5 No. 2 (2021)

    In this edition, the Indonesian Tax Journal still presents articles that discuss the impact of the implementation of the Omnibus Law and studies on the implementation of other tax policies.

  • Tax Policy Post Omnibus Law and Its Implementation
    Vol. 5 No. 1 (2021)

    In this edition, the Indonesian Tax Journal presents articles that discuss the impact of the implementation of the Omnibus Law and studies on the implementation of other tax policies.

  • Dinamika Kebijakan Perpajakan Indonesia
    Vol. 4 No. 2 (2020)

    JPI Volume 4 Nomor 2 Tahun 2020 ini menghadirkan kajian di bidang perpajakan, baik dari aspek hukum, prospek reformasi perpajakan, serta isu perpajakan lainnya. Semoga edisi kali ini dapat memperkaya literatur di bidang perpajakan Indonesia.

  • Dinamika Kebijakan Perpajakan Indonesia
    Vol. 4 No. 1 (2020)

    JPI Volume 4 Nomor 1 Tahun 2020 ini menghadirkan kajian di bidang perpajakan, baik dari aspek hukum, prospek reformasi perpajakan, serta isu perpajakan yang menarik di tengah tumbuhnya digital ekonomi dan dampak pandemi Covid-19. Semoga edisi kali ini dapat memperkaya literatur di bidang perpajakan Indonesia.
  • JPI Vol 3 No 2 2019

    Perpajakan dalam Keuangan Negara II
    Vol. 3 No. 2 (2019)

    JPI Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019 ini merupakan Edisi Tahun 2019 yang baru terbit pada Tahun 2020. Kami, Tim Editorial, akan terus berbenah dan mohon maaf atas keterlambatan ini.
    Sebagaimana Edisi sebelumnya, pada Edisi ini JPI terus mencoba menghadirkan kajian di bidang perpajakan, baik Pajak Pusat maupun Pajak Daerah, sebagai bagian dari Keuangan Publik di Indonesia.

  • Perpajakan dalam Keuangan Negara
    Vol. 3 No. 1 (2019)

    JPI Volume 3 Nomor 1 Tahun 2019 ini merupakan Edisi Tahun 2019 yang baru terbit pada Tahun 2020. Kami, Tim Editorial, akan terus berbenah dan mohon maaf atas keterlambatan ini.
    Sebagaimana Edisi sebelumnya, pada Edisi ini JPI terus mencoba menghadirkan kajian di bidang perpajakan, baik Pajak Pusat maupun Pajak Daerah, sebagai bagian dari Keuangan Publik di Indonesia.

  • Optimalisasi Penerimaan Negara IV
    Vol. 2 No. 2 (2018)

    JPI Volume 2 Nomor 2 Tahun 2018 ini merupakan Edisi bulan Desember 2018 yang baru terbit pada Bulan Desember 2019. Kami, Tim Editorial, mohon maaf atas keterlambatan ini.
    Sebagaimana Edisi sebelumnya, pada Edisi ini JPI terus mencoba menghadirkan kajian tentang Pajak di Indonesia, baik Pajak Pusat maupun Pajak Daerah, di Indonesia.

  • Optimalisasi Penerimaan Negara III
    Vol. 2 No. 1 (2018)

    JPI Vol 2 No. 1 Tahun 2018 ini merupakan Edisi bulan Juli 2018 yang baru terbit pada Bulan September 2019. Kami, Tim Editorial, mohon maaf atas keterlambatan ini.
    Sebagaimana Edisi sebelumnya, pada Edisi ini JPI terus mencoba menghadirkan kajian tentang Penerimaan Pegara, utamanya Pajak, di Indonesia.

  • Optimalisasi Penerimaan Negara II
    Vol. 1 No. 2 (2017)

    JPI Vol 1 No 2 Tahun 2017 ini merupakan Edisi II atau Edisi bulan Desember 2017 yang baru terbit pada Bulan Januari 2018. Keterlambatan ini merupakan konskuensi dari terlambatnya penerbitan Edisi I pada bulan Desember 2017, yang seharusnya terbit pada bulan Juli 2017.

    Untuk Edisi III dan seterusnya, penerbitan akan dilakukan secara tepat waktu setiap enam bulan sekali, yaitu pada bulan Juli dan Desember.

  • Optimalisasi Penerimaan Negara
    Vol. 1 No. 1 (2017)

    Dari masa ke masa, peran pajak sebagai penyumbang terbesar pendapatan negara dalam APBN tetap tak tergantikan. Saat ini, pemungutan pajak dilakukan oleh Pemerintah Pusat (DJP) dan Pemerintah Daerah (Pemda Tk I dan II). Pun demikian, dalam penerimaan pajak terkandung pula unsur penerimaan Kepabeanan dan Cukai yang pemungutannya dilakukan oleh DJBC.